ABSTRAK PERBEDAAN TINGKAT KECEMASAN MAHASISWA PENDIDIKAN DOKTER TAHUN PERTAMA DAN TAHUN KETIGA DALAM MENGHADAPI UJIAN KETERAMPILAN MEDIK JENIS DIAGNOSTIK DI FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS MATARAM Adinda Citra Renda Gading, Agustine Mahardika, Isna Kusuma Nintyastuti Latar Belakang: Gangguan kecemasan (anxiety disorder) adalah sekelompok penyakit mental yang membuat penderitanya merasaka…
ABSTRAK Angka Kejadian Dan Karakteristik Papiledema Di Rumah Sakit Umum Provinsi Nusa Tenggara Barat Tahun 2021-2022 Anggia Viona Farehan Adam, Isna Kusuma Nintyasuti, Monalisa Nasrul Latar Belakang : Papiledema merupakan kongesti diskus optikus yang bersifat simetris dan bilateral, namun juga dapat terjadi secara asimetris atau unilateral. Kondisi ini disebabkan oleh adanya peningkatan t…
ABSTRAK HUBUNGAN ANTARA KUALITAS TIDUR DENGAN FUNGSI ATENSI PADA MAHASISWA PREKLINIK PROGRAM STUDI PENDIDIKAN DOKTER FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS MATARAM Ferium Trah Ismaya, Yoga Pamungkas Susani, Herpan Syafii Harahap Latar belakang: Kualitas tidur yang buruk dapat memberikan dampak jangka pendek maupun jangka panjang, termasuk salah satunya memengaruhi fungsi kognitif seperti atensi. Oleh …