ABSTRAK
Jerawat merupakan penyakit kulit yang disebabkan oleh penumpukan minyak
berlebih yang dapat menyumbat pori-pori serta dipicu oleh bakteri Staphylococcus
aureus. Pengobatan alternatif dapat menggunakan daun bandotan yang
mengandung senyawa antibakteri seperti fenolik, flavonoid, alkaloid, tanin dan
terpenoid. Penelitian ini bertujuan untuk menentukan nilai konsentrasi hambat
minimu…