ABSTRAK
Intensitas sinar ultraviolet (UV) yang tinggi dapat menimbulkan beberapa
efek negatif seperti eritema, sunburn, pigmentasi, penuaan dini kulit, dan kanker
kulit. Efek tersebut dapat dicegah dengan penggunaan tabir surya. Brucea
javanica merupakan salah satu bahan alam yang hampir seluruh bagian
tanamannya mengandung senyawa fenolik seperti fenol dan flavonoid. Senyawasenyawa terseb…