ABSTRAK
HUBUNGAN PREEKLAMPSIA TERHADAP SKOR APGAR DI RSUD PROVINSI
NTB PERIODE 2021-2023
Fathimah Nur Alami, Yanna Indrayana, Agus Rusdhy Hariawan Hamid
Latar Belakang: Preeklampsia menjadi penyumbang mortalitas ibu kedua terbanyak setelah
pendarahan di Indonesia. Dalam patogenesisnya, preeklampsia selama kehamilan dapat
mengganggu sirkulasi uteroplasenta yang kemudian menciptakan lingkun…