ABSTRAK
PENGARUH PEMBERIAN RAMUAN TRADISIONAL
ANTIKOLESTEROL DARI KALIMANTAN TIMUR TERHADAP
KADAR TRIGLISERIDA PADA TIKUS PUTIH
HIPERKOLESTEROLEMIA
Made Dyanti Enantya Suparta, Nurhidayati, Yunita Sabrina
Latar Belakang: Peningkatan trigliserida (hipertrigliseridemia) merupakan salah
satu hiperlipidemia yang memiliki prevalensi di Indonesia (2013) sebesar 13%.
Ramuan tradisional antikol…