ABSTRAK PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK ANGGUR HITAM (Vitis vinifera) TERHADAP KADAR HIGH DENSITY LIPOPROTEIN (HDL) PADA TIKUS PUTIH (Rattus norvegicus) JANTAN YANG DIINDUKSI HIPERKOLESTEROL Tri Anna Fitriani, Ima Arum Lestarini, Seto Priyambodo Latar Belakang : Anggur hitam sebagai tanaman lokal diduga dapat digunakan sebagai bahan untuk mencegah aterosklerosis, dan hiperlipidemia. Buah anggur h…
PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK ANGGUR HITAM (Vitis vinifera) TERHADAP KADAR LDL PADA TIKUS WISTAR JANTAN (Rattus norvegicus) YANG DIINDUKSI HIPERKOLESTEROL Ni Kadek Widya Anggarini, Ima Arum Lestarini, Ardiana Ekawanti Abstrak Latar Belakang : Anggur hitam (Vitis vinifera) memiliki pigmen warna gelap yang memiliki kandungan antioksidan flavonoid tinggi yang dapat menurunkan kadar kolesterol. T…
ABSTRAK PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK ANGGUR HITAM (VITIS VINIFERA) TERHADAP KADAR TRIGLISERIDA DARAH TIKUS JANTAN (RATTUS NORVEGICUS L) YANG DIINDUKSI HIPERKOLESTEROL Dita Nur Hapsari, Ima Arum Lestarini, Seto Priyambodo Latar Belakang: Di Indonesia, sekitar 7,2% penduduk menderita Penyakit Jantung Koroner. Penyakit Jantung Koroner adalah penyakit jantung yang disebabkan karena penyempitan…
ABSTRAK PENGARUH EKSTRAK ANGGUR HITAM (Vitis vinifera) TERHADAP KADAR KOLESTEROL TOTAL PADA TIKUS WISTAR JANTAN (Rattus norvegicus) YANG DIINDUKSI HIPERKOLESTEROL Arsy Cahya Ramadhani, Ima Arum Lestarini, Ardiana Ekawanti Latar belakang : Kadar kolesterol tinggi merupakan faktor risiko penyebab penyakit kardiovaskuler. Buah anggur merupakan pangan fungsional yang memiliki kandungan poli…